Lirik Lagu Dhyo Haw - Obat Kehilangan
Lirik Lagu Dhyo Haw - Obat Kehilangan
Kulambaikan untuk semuaYang merasa kehilangan
Ku paham rasa tersesat
Dalam angan, terbuang
Ku angkat gelas yang tinggi
Tuk segala hal yang mengecewakan
Yang memeluk dengan manis
Saat awal, terjebak
Ku jabat tangan untuk semua
Yang telah berjuang pertahankan
Hal yang tak mudah digenggam
Meski akhirnya semua menghilang
Semesta kadang memang kerap bercanda
Ketika yang baik dibalas sesuatu hal yang pahit
Tapi akhirnya ku temukan makna bahwa
Seleksi alam yang kan menunjukkan
Bahwa dia bukan yang terbaik
Dalam jiwa, dalam jiwa
Dalam jiwa, dalam jiwa
Masih banyak ikan di laut biru
Yang kan menemani kau menyelam
mengarungi alam
Masih banyak senyum yang kan menunggu di depan
Dengan jutaan kebahagiaan
Semesta siapkan
Huuuuu
Huuuuu
Huuuuu
Huuuuu